TO A NEW BEGINNING

TO A NEW BEGINNING

Translate Languange

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Selasa, 23 November 2010

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA DOSEN DALAM MELAKSANAKAN PROSES BELAJAR MENGAJAR DI PRODI KEBIDANAN MAGELANG POLITEKNIK KESEHATAN

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN

Bedasar kan analisa tersebut kita dapat mengetahui kinerja dosen kebidanan.Hasil analisis uji pengaruh secara multivariat dengan regresi logistik

metode enter setelah semua varibel bebas yang berpengaruh

terhadap variabel terikat secara bivariat dimasukkan secara bersama–

sama diperoleh hasil bahwa variabel motivasi berpengaruh terhadap

variabel kinerja dosen dalam melaksanakan proses belajar mengajar

(p=0,008) dengan nila Exp(b) = 25,870 dan variabel kepuasan

berpengaruh terhadap variabel kinerja dosen dalam melaksanakan

proses belajar mengajar (p=0,047) dengan nila Exp(b) = 11,209. Hal

ini dapat disimpulkan bahwa untuk meningkatkan kinerja dosen dalam

melaksanakan proses belajar mengajar perlu ditingkatkan motivasi dan

kepuasan secara bersama-sama.

B. SARAN

1. Bagi Progam Studi Kebidanan Magelang

a. Perlu pengurangan beban kerja yang bersifat teknis pada dosen

usia tua, tetapi pembinaan kepada dosen yang lebih muda tetap

dilakukan oleh karena pengalamannya dengan disertai SK (Surat

Keputusun) pembinaan.

b. Kepuasan responden berdasarkan temuan penelitian dapat

ditingkatkan melalui beberapa cara sebagai berikut : penyusunana

silabi perlu didiskusikan secara team, tugas mata kuliah yang

diberikan hendaknya sesuai dengan bidang keahliannya, jumlah

SKS yang diampu hendaknya sesuai jabatan dosen, alat peraga

yang disediakan hendaknya bisa membantu dalam PBM

c. Bagi Dosen Program Study Kebidanan Magelang

Hasil penelitian kinerja ini diharapkan sebagai bahan evaluasi diri, agar

dapat menumbuhkan dan meningkatkan tugas pokok dosen terutama

dalam melaksanakan proses belajar mengajar

d. Bagi Politeknik Kesehatan Semarang

Hasil penelitian kinerja ini diharapkan dapat sebagai bahan

pertimbangan penataan dan mengembangan dosen jurusan kebidanan

e. Bagi Peneliti lain

Perlu penelitian lebih lanjut dengan penelitian kualitatif melalui

wawancara mendalam tentang faktor-faktor yang berpengaruh

terhadap kinerja dosen dalam melaksanakan proses belajar mengajar

agar dapat diungkap informasi yang lebih lengkap dan komprehensif

DAFTAR PUSTAKA

1. Dep.Kes.RI. Pedoman Organisasi Dan Tatalaksana Politeknik Kesehatan.

Badan Pengembangan Dan Pemberdayaan SDM Kesehatan, Jakarta.

2003

2. Dep.Kes.RI. Standard Pelayanan Kebidanan, Jakarta. 2001

3. Dep.Dik.Nas. Pendidikan Sebagai Sistem. Dirjen Dikti. Jakarta. 2001

4. Mulyasa, E. 2005,Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran

Kreatif Dan Menyenangkan. PT. Remaja Rosdakarya., Bandung. 2005

5. Kep.Men.Kes..Petunjuk Teknis Pelaksanaan Angka Kredit Jabatan

Fungsional Dosen. Jakarta. 2004

6. Kep.Men.Diknas. 2001. Petunjuk Teknis Pelaksanaan Angka Kredit

Jabatan Fungsional Dosen. Jakarta.2001

7. Anonim. UU Guru Dan Dosen No.14 .Fokusmedia. Bandung. 2005

8. Kep.Men.Kes-Sos.RI. Organisasi Dan Tata Laksana Politeknik Kesehatan.

Jakarta. 2005

9. Sek.Badan PPSDM. Prosedur Tata Cara Penilaian Angka Kredit Jabatan

Fungsional Dosen di Lingkungan Dep.Kes.. Jakarta.2005

10. Djohar, H. Pendidikan Dan Pembinaannya, CV.Gravika Indah, Yoyakarta

Tidak ada komentar:

Posting Komentar